Jumat, 04 Maret 2011

Pedagang Kaki Lima [posting Sosial]

Apa itu Pedagang Kaki Lima?
emm, seorang pedagang punya kaki lima? mana ada?!
hehehe :p

Pedagang Kaki Lima adalah sebutan untuk pedagang yang membawa gerobak, karena jumlah kaki penjual 2 dan kaki gerobak 3, maka dijumlah ada 5. unik!!
Namun, nama itu tak seunik kehidupannya.Banyak permasalahan yang dialami oleh Pedagang Kaki Lima atau disebut juga PKL.
Di beberapa tempat PKL sering di permasalahkan karena mengganggu para pengendara kendaraan bermotor,karena mereka berjualan di trotoar jalan,taman-taman kota,tempat penyebrangan, bahkan di badan jalan selain itu beberapa PKL membuang sisa produk atau air cucian di sungai dan mengotorinya.Namun, PKL sering menyediakan makanan yang harganya lebih murah daripada di supermarket.

0 komentar:

Posting Komentar